Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2020

PERSEPSIMU MEMPENGARUHI EMOSIMU*

Gambar
_"Perbincangan diri yang negatif bukan hanya dapat menempatkan kita dalam suasana hati yang buruk, tetapi juga dapat membuat kita merasa tidak berdaya. Ini bisa membuat masalah kecil tampak lebih besar -dan bahkan menciptakan masalah yang sebelumnya tidak ada."_ -Gary John Bishop Persepsimu akan membunuhmu tapi juga akan membuatmu hidup. Menurut penelitian, persepsi akan mempengaruhi emosi dan emosi itu akan mempengaruhi kondisi fisik tubuh kita. Ada reaksi biokimiawi dalam tubuh terkait dengan emosi. Sudah banyak penelitian menunjukkan emosi negatif hanya memperburuk keadaan termasuk dalam hal penyembuhan dari penyakit.  Dalam pengembangan diri juga sama. Persepsi itu akan menentukan emosi kita. Persepsi negatif akan mengkondisikan emosi negatif. Ditambah dengan perbincangan diri (self-talk) yang negatif, maka akan semakin menjadi-jadi semakin negatif dan kondisi yang kita alami juga semakin buruk.  Orang yang bernasib buruk, selalu gagal, sudah berjuang mati-mat

Pelajaran Berharga Tentang Orang Tua dan Anak

Gambar
Seorang pemuda membawa ayahnya yang telah tua dan agak pikun ke sebuah restoran terbaik di kotanya. Ketika makan, tangan sang ayah gemetar sehingga banyak makanan tumpah dan tercecer mengotori meja, lantai, dan bajunya sendiri. Beberapa pengunjung restoran, melirik situasi tersebut. Namun pemuda itu terlihat begitu tenang. Ia membantu dengan sabar dan menanti sang ayah selesai makan. Setelah selesai, ia membawa sang ayah ke kamar mandi, untuk dibersihkan tubuh dan pakaiannya dari kotoran.  Setelah itu, ia mendudukkan ayahnya kembali di kursi, dan dengan tenang ia pun membersihkan makanan yang tercecer di sekitar meja tempat ayahnya makan.  Kemudian, ia membayar tagihan makan malam pada kasir restoran itu, menghampiri ayahnya, dan menuntunnya keluar. Pemilik restoran yang sedari tadi mencermati perilaku pelanggannya ini, bergegas keluar menyusul si pemuda yang sedang menuntun ayahnya itu. Setelah berhasil menyusul, ia berkata, “Terima kasih, Anda telah meninggalkan sesuatu yang berharga

Contoh Jadwal Belajar Daring Perhari

Gambar
*بِسْـــــــــــــــــــــمِ اللَّهِ الرَّحْمَٰنِ الرَّحِيم* 🍆🍆🍆🍆🍆🍆🍆🍆🍆🍆 الجمعة أكتوبر 2020 🔗12 Safar 1442 H Aa teteh sholih sholihah, ayah/ bunda yang dimuliakan Allah Bismillah, semoga ayah bunda dan nenek kakek ayah bunda ananda dimuliakan dan dimudahkan oleh Allah. Spirit 🔛🔥, Friday spirit is better. ✧・゚:* InsyaAllah hari ini ananda akan semangat dan amanah belajarnya, alhamdulillah daring semester 2 ini sangat ringan dan mudahhhhhhhh❤📚✏  *First Activity*  (واحد Wahid) - Mandi - Memakai pakaian seragam Pramuka (Ayoooo siapa yang hebat untuk memakai seragam sekolahnya)  -Sarapan🍚🍣🍵 *The Second Activity* (اثنان Itsnan) - Berwudlu dengan tertib (Diakhirat kelak akan bercahaya wajah kita karena air wudhu di dunia)  - Shalat dhuha (Sedekah untuk sendi adalah dengan sholat dhuha)  - Salim dan memeluk org tua🤗🤗 (Pelukan orangtua membuat anak tenang)  -Makan dan minum dgn membaca doa terlebih dahulu agar makanan dan minuman yang dimakan jadi menambah pahala dan sehat.  *T